Cara mengoptimalkan/ mengkompres gambar
Pengoptimalan gambar adalah suatu bagian terpenting bagi setiap kalangan karna dengan ukuran gambar yang kecil maka dapat menghemat ruang dalam hardisk tidak hanya itu ukuran gambar yang kecil juga sangat dibutuhkan pada saat gambar tersebut akan diupload ke media sosial, website sekolah, blogger, dan lain sebagainya. Hanya saja seringkali dalam mengecilkan ukuran suatu gambar, yang terjadi adalah gambar manjadi Blur. Nah Kali ini ErlaN MagiC akan memberi tahu bagaimana cara mengoptimalkan gambar tanpa mengurangi kualitas Gambar. Silahan cek tips-trik berikut ini: Jika mencari cara mengubah ukuran gambar di internet sudah pasti banyak sekali cara yang ditawarkan mulai yang secara O nline sampai yang Offline, keduanya memang memiliki keunggulan masing-masing. tetapi jika penggunaannya hanya satu kali (hanya ketika dibutuhkan saja) saya sarankan gunakan yang Online saja karna lebih pratis tanpa harus Install pada komputer anda.